banyak pihak yang harus turut andil dalam perkembangan dan pelestarian warisan pertiwi, perkembangannya akan abadi jika memenag semua unsur mendukung dan terus memberikan apreisasi dalam aspek aspek yang jadi penyangga bertahanya sesuatu hal.
tak terkeculali dalam perkembangan seni musik yang banyak sekali gendrenya, dan dangdut adalah salah satu gendre yang memang merupakan ciri khas musik rakyat indonesia, perkembangannya cukup pesat dan memiliki tempat khusus dihati para penikmatnya.
kemunculan musik ini hingga menjadi tuan rumah dinegri ini buakan hal mudah dan tanpa pengorbana karan melihat inspirasi para seniman dangdut yang mulai dari nol hingga saat ini.
kejayaan dangdut cukup memukau samapai saat ini meski beberapa tahun kemarin sempat dijatuhkan tampilan penyanyi penyanyi kampung yang cukup erotis dan berkedok dibalik pelaku seni dangdut, namun tahun ini dangdut kembali berkibar dengan kemunculan single dan mini album para seniman kawakan mulai dari dangdut fure, rock duth, religi dandgut yang tampilannya sudah dibungkus rapih sebagai seni musik yang layak konsumsi publik.
meski masih merangkak mencoba bangkit dari keterpurukan situasi namu percayalah DANGDUT NEVER DIE.
harus diingat pula kita selaku penikmat dangdut pun punya kewajiban untuk ikut melestarikan warisan ini. setidaknya dengan cara terkecil SELEKTIF dalam menikmati dan Anti Bajakan.
foto diatas adalah orang orang yang senantiasa antusias dan mau berbagi info tentang dangdut dan perkembangananya. mereka berasal dari daerah yang berbeda namun mereka mencoba menghidupkan dangdut lewat apa yang mereka mampu untuk dilakukan.
Achmad Arief. Yadi Dermawan Abun Sodikin mereka memiliki blog khusus dangdut dimana conten dari blog nya semua tentang dangdut yang elegan dan high quality, mereka penggila dangdut dan sanagtiasa antusias dalam perkembangan nya. koleksi mereka yang berkaitan dengan dangdut juga sangat detil dan cukup berkompeten untuk menjadi bloger dangdut. pasti banyak manfaat yang bisa dinikmati oleh penikmat dangdut khusunya dalam mencari informasi tentang dangdut, baik era dulu ataupun sekarang
wawan kelana & jajang sukria & Boby Mulyadi ketiganya adalah admin di masing "masing idolanya FISDA & FIESTA & Erie Lovers Kehadiran mereka diperkembangan musik dangdut juga tak kalah memberi kontribusi karena mereka selalu update apapun tentang dangdut seperti info on air penyanyi dangdut, launching album penyanyi dangdut, info koleksi kaset dan cd/dvd juga vcd dangdut dan bahkan mereka mampu mengobati kangaen para Fans Panatik dari masing masing artis yang didolakannya untuk bisa ketemu langsung dengan sang idola. ini hal yang perlu diapresiasi karna dengan ini segala informasi yang ada langsung samapai pada penikmat dangdut yang seutuhnya, dan hasil akhirnya permintaan dan pemasaran kaset cd/vcd/dvd dangdut lancar dan semua versi original.
Erik Pradiyana wong magetan suka dangdut sejak Sd. Sahabat dekat yg suka berbagi koleksi memberi penjelasan ini lho dangdut dari awal ketemu di fans radio wijaya hingga sampai jadi blog ini. Eko Sutrisno pengila produk Maheswara orang Padang yg rela memimjamkan beberapa koleksi album nya. Pokoknya ada album baru MSM lansung sikat
Dodoy Riau pedangdut dari Riau aku tunggu Album nya. Itu lah dari sebagian kecil k~one pecinta Dangdut Dan masih banyak teman yg lain belum aku sebutkan namanya -
simbiosis mutualis yang memeberi dampak yang baik bagi perkembangan dangdut secara universal dan terlebih pertumbuhan dangdut kembali di era modern ini.
rifqy kembara, sebagai penikmat dangdut sebisa mungkin akan berbagi pengetahuan tentang dangdut, dan pastinya akan mengupdate terus perkerbangannya untuk bisa disahre pada temen temen yang memperhatikan dangdut.rifqy/
0 komentar:
Posting Komentar